DI SAUDI ARABIA BAHAS PERADABAN DUNIA, KETUA ASFA FOUNDATION BERTEMU SEKJEN LIGA MUSLIM DUNIA

Ketua ASFA Foundation, Komjen. Pol. (Purn.), Dr. Syafruddin Kambo, M.Si., bertemu Sekjen Li­ga Muslim Dunia, Syaikh Dr. Muhammad Ab­dul Karim Al-Isa di Riyadh Saudi Arabia (25/1/2024) waktu setempat.

Keduanya membahas rencana diadakannya Konferensi Internasional Peradaban Dunia dan Etnis, yang akan dihadiri tokoh-tokoh lintas etnis dari berbagai belahan dunia. Syaikh Al-Isa menyambut hangat kedatang­an Ketua ASFA Foundation, Haji Syafruddin, sebagai saudara kandung yang sangat de­kat. Syaikh Al-Isa menyatakan bahwa Haji Syafruddin me­rupakan bagian penting dari Liga Muslim Dunia, yang terus berkiprah untuk kemanusiaan, pen­didikan dan perdamaian.

Reviews

5 %

User Score

1 ratings
Rate This